Arti No Offense
"No offense"
Arti: Jangan tersinggung, bukan bermaksud menyinggung
Berterus terang itu bagus dan sangat dianjurkan, tapi kadang kita tidak mau orang yang kita bilangin tersinggung, kan. Makanya, kamu tambahin frasa ini, bisa di depan atau di belakang. Contoh, "eh no offense, ya, tapi sebaiknya jangan pakai warna itu, gak nyambung, sis." Nah, kalau gini, semoga temanmu tidak tersinggung, ya. Berani coba? ππ
Baca juga: Arti Keep Me Posted
Comments
Post a Comment